Peranan Roh Kudus Dalam Kehidupan Orang Kristen Masa Kini

Authors

  • Debora Clara Salamanang STT Ekumene Jakarta
  • Anwar Three Millenium Waruwu STT Ekumene Jakarta
  • Jemy Saleky Combi STT Ekumene Jakarta
  • Indraldo Undras STT Ekumene Jakarta

Keywords:

Roh Kudus, kehidupan Kristen, spiritualitas, bimbingan rohani, transformasi rohani

Abstract

Abstract: In the context of spiritual life, the role of the Holy Spirit is paramount for Christians as a comforter, helper, truth giver, shaper of human character, and bestower of grace. The modern era presents complex challenges and temptations. Spiritual phenomena, such as the increased interest in spirituality and revival of faith, mark the relevance of this research. This study aims to fill the knowledge gap by delineating the definition of the Holy Spirit, exploring His works within the inner being of Christians, identifying the characteristics of His recipients, and understanding His role in contemporary times. A literature review method with a qualitative approach was employed, involving analysis and synthesis of literature to construct a holistic conceptual framework. The findings of the research demonstrate the significant role of the Holy Spirit in guiding, shaping, and empowering Christians, providing assurance of eternal life, and remaining relevant in addressing present-day challenges. By focusing on the role of the Holy Spirit, this research contributes to a profound understanding of these aspects in the context of modern Christian life. 

Abstrak: Dalam konteks kehidupan spiritual, peran Roh Kudus sangat penting bagi orang Kristen sebagai penghibur, penolong, pemberi kebenaran, pembentuk sifat manusia, dan pemberi karunia. Era modern menghadirkan tantangan dan godaan yang kompleks. Fenomena rohaniah, seperti peningkatan minat terhadap spiritualitas dan kebangkitan iman, menandai relevansi penelitian ini. Penelitian ini bertujuan mengisi kesenjangan pengetahuan, merinci definisi Roh Kudus, mengeksplorasi karya-Nya dalam batin orang Kristen, mengidentifikasi ciri-ciri penerima-Nya, dan memahami interaksi peran-Nya pada masa kini. Metode studi pustaka dengan pendekatan kualitatif yang digunakan melibatkan analisis dan sintesis literatur untuk menyusun kerangka konseptual holistik. Hasil penelitian menunjukkan peran Roh Kudus sangat signifikan dalam membimbing, membentuk, dan memberdayakan orang Kristen, memberikan jaminan hidup kekal, serta relevan dalam menghadapi tantangan masa kini. Dengan fokus pada peran Roh Kudus, penelitian ini memberikan kontribusi pada pemahaman mendalam tentang aspek-aspek tersebut dalam konteks kehidupan Kristen modern.

Author Biographies

Anwar Three Millenium Waruwu, STT Ekumene Jakarta

Mahasiswa Program Studi Pendidikan Agama Kristen di STT Ekumene Jakarta

Jemy Saleky Combi, STT Ekumene Jakarta

Dosen di STT Ekumene Jakarta

Indraldo Undras, STT Ekumene Jakarta

Dosen di STT Ekumene Jakarta

References

Chrismastianto, Imanuel. “Peran dan Karya Roh Kudus serta Implikasinya terhadap Pengembangan Pribadi dan Kualitas Pengajaran Guru Kristen” 14 (Januari 2018).

Horton, Stanley M. Oknum Roh Kudus. Yayasan Penerbit Gandum Mas, 2019.

Like, Like. “PERANAN ROH KUDUS DALAM KEHIDUPAN ORANG PERCAYA DI ERA GENERASI Z.” Shift Key : Jurnal Teologi Dan Pelayanan 12, no. 2 (12 Desember 2022): 121–27. https://doi.org/10.37465/shiftkey.v12i2.193.

Maiden, John. “What Is the New Apostolic Reformation (NAR)?” Premier Christianity, 2023. https://www.premierchristianity.com/what-is-the-new-apostolic-reformation-nar/16665.article.

Manaroinsong, Tirza. “Analisis Peran Roh Kudus Dalam Eksistensi, Pelayanan dan Pertumbuhan Gereja” 1 (2022).

Sabdono, Erastus. Roh Kudus. Kelapa Gading, Jakarta Utara: Rehobot Literatur, Rehobot Ministry, 2018.

Sihombing, Edy Syahputra. “Peran Roh Kudus Sebagai Allah Yang Personal Di Dalam Gereja.” MELINTAS 35, no. 1 (2019): 40–56. https://doi.org/10.26593/mel.v35i1.4033.40-56.

Simanjuntak, Ramses. “PERANAN ROH KUDUS DALAM PERTUMBUHAN IMAN ORANG PERCAYA DAN PENERAPANNYA DALAM KELAS PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN,” 2015.

Sinaga, Luhut. “Roh Kudus Memberikan Kuasa Bagi Pertumbuhan Gereja.” Scripta 11, no. 1 (28 Mei 2021): 54–64. https://doi.org/10.47154/scripta.v11i1.120.

Sunarto, Theofilus. “Peranan Roh Kudus Dalam Memberi Kekuatan bagi Orang Percaya Berdasarkan Efesus 3:16-17” 4 (Maret 2022).

TONG, STEPHEN. DINAMIKA HIDUP DALAM PIMPINAN ROH KUDUS. Surabaya: Penerbit Momentum (MomentumChristian Literature, 2014.

Tubagus, Steven, dan Oey Natanael Winanto. “Roh Kudus Dalam Alkitab:” Journal of Religious and Socio-Cultural 3, no. 1 (23 Maret 2022): 1–17. https://doi.org/10.46362/jrsc.v3i1.63.

Woran, Matthew Ramlen, Rudolf Weindra Sagala, Stimson Hutagalung, dan Rolyana Ferinia. “Analisis Filosofis Tentang Keilahian Roh Kudus Dari Sudut Pandang Anak Muda Advent Kolayinuk Berdasarkan Yohanes 14:16.” JURNAL KADESI 4, no. 1 (1 Desember 2021): 46–64.

Downloads

Published

2024-04-30

How to Cite

Debora Clara Salamanang, Anwar Three Millenium Waruwu, Jemy Saleky Combi, & Indraldo Undras. (2024). Peranan Roh Kudus Dalam Kehidupan Orang Kristen Masa Kini. Views : Jurnal Teologi Dan Biblika, 2(1), 39–50. Retrieved from https://penerbitviekawahanasemesta.com/index.php/views/article/view/deboradkk_2024